kadang kala orang tua mengingunkan bercerita kepada anak-anaknya namun tidak mempunyai bahan yang baik, keinginan korang tua ini kami bantu dengan memproduksi banyak buku dongeng yang bertemakan unsur moral dari sgi kehidupan. mereka bisa menceritakan kembali dengan bahasa mereka sendiri supaya terkesan lebih nyata dan langsung kena kepada si pendengar.
banyak buku di lingkungan kita tetapi daya baca anak terhadap buku ataupun buku cerita sangat rendah, anak-anak jaman sekarang banyak yang sudah terganggu dengan gadget yang menyediakan banyak permainan digital. makanya kita sebagai orang tua harus bisa memilah dan memilih bahan pendidkan atau ajaran buat anak-anak kita agar terhindar dari ancaman kekurangan pendidikan moral di jaman sekarang.
membacakan cerita kepada anak sebelum tidur , sangat besar mamfaatnya, selain menghibur juga memberikan pesan moral yang bermamfaat bagi dirinya akan lebih melekat dalam ingatan anak kita, kegiatan ini menambah kasih sayang anak kepada orang tuanya.